poldakaltim.com Bontang – Berbagai cara dilakukan oleh Kepolisian Negara Republik Indonesia dalam rangka menumbuhkan simpati masyarakat yang antara lain melakukan Peningkatan Pelayanan, Bersosialisasi dengan Masyarakat, Silaturahmi dengan measyarakat, kegiatan kunjung, sambang, tatap muka dan membantu kesulitan masyarakat sesuai kemampuannya. Sebagaimana pagi ini Bhabinkamtibmas Kelurahan Berbas Tengah Kec. Bontang Selatan Kota Bontang Bripka Rudi Antoro yang sedang melakukan Patroli wilayah kelurahannya, mendapati seorang Ibu yang motornya mogok dan membantu memperbaiki, hal ini dilakukan tanpa dipanggil dan tanpa diperintah langsung melakukan pertolongan, Selasa (7/3/2017). †maaf Ibu, ada yang bisa dibantu “, demikian kalimat yang terucap dari seorang Polisi yang selalu dekat…
Author: humas4 humas4
poldakaltim.com Bontang – Guna mengantisipasi terjadinya Tindak Kejahatan dan Gangguan Kamtibmas khususnya di waktu malam hari dimana banyak masyarakat memanfaatkan untuk sekedar berjalan jalan, begadang malam maupun menikmati hiburan, Polres Bontang rutin melakukan kegiatan yang ditingkatkan dengan menurunkan satu pleton yang tergabung pada Unit Kecil Lengkap (UKL). Sebagaimana kegiatan malam ini dengan sandi Cipta Kondisi (Cipkon) ini dipimpin langsung oleh Kabag Ops Polres Bontang Kompol Ngadiman dengan diikuti 23 personil dengan melakukan Patroli Kota Bontang. Adapun sasaran kegiatan Cipkon ini dalam rangka Pencegahan Tindak Kejahatan dan Gangguan Kamtibmas antara lain Curas, Curanmor, Premanisme, Handak, Sajam dan Narkoba, dengan menyambangi masyarakat…
poldakaltim.com Penajam Paser Utara – Kepolisian Resor Penajam Paser Utara menggelar kegiatan Brainstroming Day pada hari Selasa (07/03/2017) pukul 08.00 Wita bertempat di Ruang Catur Prasetya Mapolres Penajam Paser Utara. Kegiatan Brainstromingday tersebut dipimpin Kabag Ops Polres PPU Koompol Gede Pasek. M, SIK dan diikuti oleh Kabag Sumda, Kabag Ren, para Kasat, Kasi serta seluruh Anggota Polres Penajam Paser Utara. Diawal sambutannya, Kompol Gede Pasek mengucapkan terimakasih kepada seluruh Anggota baik Perwira maupun Bintara atas kinerjanya selama seminggu terakhir. Kompol Gede Pasek berharap hal tersebut dapat dipertahankan dan bahkan ditingkatkan. Lebih lanjut, Kompol Gede Pasek menyampaikan agar dalam pelaksanaan tugas…
Penajam Paser Utara -​ Kepolisian Sektor Babulu melalui KSPKT Regu III Bripka Sukma beserta Anggota melaksanakan patroli malam hari dengan sasaran Obyek Vital (Obvit) perbankan yang berada diwilayah hukum Polsek Babulu, Senin (06/03/2017) malam. Pada pelaksanaan patroli kali ini patroli Polsek Babulu mengunjungi Bank BRI Unit Babulu serta Bank Kaltim Unit Babulu. Dalam kunjungannya tersebut Bripka Sukma bersama Anggota juga turut berkomunikasi dengan petugas keamanan (Satpam) yang melaksanakan tugas pengamanan. Pada kesempatan tersebut, Bripka Sukma juga turut menyampaikan pesan-pesan kamtibmas agar Satpam senantiasa berhati-hati dan meningkatkan kewaspadaan khususnya pada malam hari. “Laksanakan monitoring melalui CCTV maupun laksanakan patroli diarea sekitar…
Penajam Paser Utara -​ Kepolisian Resor Penajam Paser Utara melalui Regu Unit Kecil Lengkap (UKL) melaksanakan patroli rutin dengan sasaran tempat-tempat rawan kejahatan, seperti halnya malam ini melaksanakan patroli di pelabuhan Penajam, Senin (06/03/2017) malam. Pada kegiatan tersebut Regu II UKL Polres PPU dipimpin Perwira Pengawas (Pawas) Iptu Edy Sarwanto melaksanakan patroli disekitar pelabuhan speed boat. Dalam pelaksanaan patroli tersebut, Iptu Edy Sarwanto beserta Regu UKL mengunjungi motoris speedboat yang sedang menunggu penumpang. Iptu Edy Sarwanto menghimbau agar motoris speedboat menghindari mengkonsumsi minuman keras serta narkoba. Dikarenakan hal tersebut dapat mempengaruhi psikis maupun mental sehingga dapat membahayakan para penumpang ketika…
Penajam Paser Utara – Kepolisian Resor Penajam Paser Utara melalui Regu Unit Kecil Lengkap (UKL) melaksanakan patroli rutin guna mencegah terjadinya gangguan kamtibmas dengan didahuli Apel UKL dihalaman Mapolres PPU, Senin (06/03/2017) pukul 22.00 Wita. Usai pelaksanaan Apel, Regu II UKL dipimpin Perwira Pengawas (Pawas) Iptu Edy Sarwanto melaksanakan patroli diwilayah seputaran Kelurahan Penajam. Pada saat melaksanakan patroli Regu UKL menghampiri sekelompok Masyarakat yang tengah berkumpul di wilayah Kerok Kelurahan Penajam. Dalam sambangnya tersebut, Iptu Edy Sarwanto berbincang-bincang hangat dengan masyarakat sembari menyampaikan pesan-pesan kamtibmas. Iptu Edy Sarwanto menyampaikan bahwasannya saat ini sedang marak terjadi kasus pencurian kendaraan bermotor khususnya…
Penajam Paser Utara -​ Guna menekan angka tindak kriminalitas, Kepolisian Resor Penajam Paser Utara melalui Regu Unit Kecil Lengkap (UKL) secara rutin melaksanakan patroli dimalam hari yang diawali dengan Apel UKL di halaman Mapolres PPU, seperti halnya malam ini Senin (06/03/2017). Usai pelaksanaan Apel, Regu II UKL dipimpin oleh Pawas Iptu Edy Sarwanto melaksanakan patroli diwilayah Penajam dan sekitarnya. Sasaran pertama pelaksanaan patroli kali ini ialah dengan mengunjungi Pasar Induk Penajam. Dalam kunjungannya tersebut Iptu Edy Sarwanto berkomunikasi dengan Security yang melaksanakan pengamanan di area Pasar Induk Penajam. Iptu Edy Sarwanto menyampaikan kepada petugas Security untuk meningkatkan pengamanan dengan melakukan…
Samarinda -Â Mewakili Kapolresta Samarinda Kasat Binmas Polresta Samarinda Kompol Hari pada hari Selasa tanggal 7 Maret 2017 Pukul 10.00 Wita menjadi narasumber dalam kegiatan “Pembekalan Camat dan Lurah Se Kota Samarinda” di Rumah Jabatan Walikota Samarinda. Dalam kegiatan ini Kasat Binmas menyampaikan mengenai pentingnya Sinergi Tiga Pilar yaitu Kepolisian , Lurah dan TNI karna memngingat saling keterkaitannya tiga unsur ini dalam menciptakan keamanan serta ketertiban masyarakat. Selain itu Kompol Hari juga menyampaikan pentingnya penggalakan Pos Kemling demi keamanan Lingkungan , karna keamanana dilingkungan merupakan tanggung jawab bersama baik masyarakat, kepolisian dan unsur terkait lainnya. Akhir dari sambutanya Kasat Binmas…
Samarinda – Kasubag Humas Polresta Samarinda Ipda Danovan pada hari Selasa 7 Maret 2017 sekitar Pukul 10.00 Wita melaksanakan kunjungan ke Mall Lembuswana untuk melakukan Penyuluhan sekaligus Sosialisasi mengenai PP No. 60 tahun 2016 mengenai Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP). Soalisasi yang dilakukan oleh Kasubag Humas Ini bertujuan untuk lebih memberikan penjelasan kepada masyarakat  mengenai PNBP karna melihat masih adanya masyarakat yang masih belum mengerti mengenai kebijakan baru ini. Selain menyampaikan mengenai PP No. 60 tahun 2016 Ipda Danovan juga menyampaikan mengenai terobosan baru dari Polda Kalimantan timur dalam pengurusan SKCK , penerbitan SIM dan melakukan pelaporan secara Online, jadi…
Samarinda – Masih dalam suasanan Operasi Simpatik Mahakan 2017 Polsekta Palaran dalam hal ini melelaksanakan kegiatan Razia terhadap pengendara kendaraan bermotor yang melintas di depan Mako Polsekta Palaran tanpa mengenakan Helm pada Selasa 7 Maret 2017 Pagi tadi. Dari kegiatan ini berhasil terjarin beberapa warga masyarakat yang tidak menggubnakan helm dan di arahkan masuk ke halaman Mako Polsekta Palaran Untuk dilakukan pemeriksaan kelengkapan lainnya. Sembari berlangsungnya pemeriksaan kendaraan, Kapolsekta Palaran Kompol Andreas memberikan himbauan kepada masyarakat mengenai pentingnya penggunaan Helm karna memngingat helm bukan hanyalah sekedar pelengkap saat berkendara namun juga salah satu sarana keselamamtan ketika terjadinya kecelakaan ketika berkendara.…