Author: humas2

Poldakaltim.com – Tarakan, Pada hari Kamis, 09 Maret 2017 pukul 12.30 Wita, Kapolres Tarakan bersama dengan para pejabat utama polres Tarakan melaksanakan kegiatan Sambang silaturahmi kepada tokoh masyarakat di Beringin kelurahan Selumit pantai kecamatan Tarakan Tengah kota Tarakan. Guna menciptakan rasa aman dan ketertiban dalam kehidupan bermasyarakat, Kapolres Tarakan AKBP Dearystone M.H.R. Supit, S.IK, bersama para pejabat utama polres lainnya melaksanakan kegiatan Sambang silaturahmi di rumah Bapak H. Bahar salah satu warga di Beringin kelurahan Selumit Pantai kecamatan Tarakan tengah kota Tarakan. Tidak tanggung tanggung, demi untuk menciptakan rasa aman yang di inginkan  oleh setiap masyarakat di kota Tarakan. Seorang…

Read More

Poldakaltim.com – Tarakan, pada hari Kamis, 09 Maret 2017 pukul 10.30 Wita, Anggota Satuan Lalulintas memberikan himbauan kepada masyarakat tetang keselamatan dalam berlalulintas. Setelah melaksanakan Apel Pagi Anggota Satuan lalulintas polres Tarakan di plot di simpul-simpul jalan yang rawan kemacetan lalulintas untuk melaskanakan pengaturan lalulintas. Seorang Anggota Satuan lalulintas polres Tarakan yang di ploting melaksanakan pengaturan lalulintas di simpul-simpul jalan yang rawan kemacetan lalulintas bertanggung jawab atas kelancaran serta tata tertib lalu lintas di jalan raya tersebut. Kali ini Seorang anggota Sat lantas polres Tarakan tidak hanya melakukan pengaturan lalulintas, tetapi juga memberikan himbauan kepada para pengendara yang melintas untuk…

Read More

Poldakaltim.com – Kubar, Polri sebagai aparat yang bertugas memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat serta memberikan perlindungan pengayoman dan pelayanan kepada masyarakat. Keberadaan Polri saat ini adalah cerminan keadaan masyarakat sehingga Polri berupaya dengan berbagai cara meningkatkan pelayanan guna membangun kepercayaan masyarakat terhadap Polri. Sesuai arahan Kapolres Kutai Barat AKBP Pramuja Sigit Wahono S.I.K melalui Kapolsek Melak AKP Angga Indarta S.I.K agar seluruh anggota Polsek Melak memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat . Arahan tersebut ditindak lanjuti oleh anggota Bhabinkamtibmas Polsek Melak Brigpol patrianus Nova. Brigpol Patrianus Nova adalah petugas bhabinkamtibmas kampung Empas, Pada saat Brigpol Patrianus Nova melaksanakan Patroli dan sambang di…

Read More

Poldakaltim.com – kubar, Sesuai arahan Kapolres Kutai Barat AKBP Pramuja Sigit Wahono S.I.K melalui Kapolsek Jempang Akp Toni Joko Purnomo SH agar seluruh personil memberikan himbauan kepada masyarakat untuk tidak membuka lahan dengan cara membakar dan cara bercocok tanam yang baik dan benar  dan membuat Posko Karhutla di masing masing kampung . Pada hari Kamis tanggal 09 Maret 2017 jam 07.30  di Kecamatan Jempang dilaksanakan Apel Kesiap Siagaan Karhutla dan pengecekan perlengkapan Karhutla di Pos Karhutla Kampung Tanjung Isuy Sesuai arahan  Kapolres Kutai Barat ditindak lanjuti oleh Kapolsek Jempang  Akp Toni Joko Purnomo, SH . Muspika Jempang di  Posko Karhutla,…

Read More

Poldakaltim.com -KUKAR, Sebagai bentuk kepedulian terhadap calon peserta tes calon taruna Akpol, Brigadir, dan Tamtama Polri, Polres Kutai Kartanegara (Kukar) mengadakan pelatihan dan bimbingan belajar (Bimbel) psikologi bagi 70 peserta calon tes Polri dari pelajar SMA di Kabupaten Kukar , diruang Catur Prasetya Mapolres Kukar, Kamis (09/03/2017) pukul 14.00 Wita. Kapolres Kukar AKBP Fadillah Zulkarnaen melalui Kabag Sumda Kompol Winarto mengungkapkan “ Kebetulan sebelumnya ada tes psikologi untuk anggota Polres Kukar, jadi sekalian kita berikan pengenalan dan contoh soal yang harus dikerjakan saat tes psikologi nanti, jelasnya. Kemudian tujuan kita memberikan bimbingan ini untuk memberikan peluang keberhasilan lebih besar serta merupakan…

Read More

Poldakaltim.com – Tarakan, Pada Hari Rabu, 08 Maret 2017 Pukul 21.00 Wita,Berdasarkan laporan polisi nomor : LP/08/III/2017/Kaltim/Res Trk/Sek Tmr pada tanggal 08 Maret 2017 telah terjadi tindak pidana penganiayaan dengan TKP yang berlamat di Tanjung Pasir Rt : 18 Kelurahan Mamburungan Kecamatan Tarakan Timur Kota Tarakan. Pelapor a.n Rosniani, Tarakan 28 Juli 1997, Perempuan, Islam, Profesi Mahasiswa, Alamat Tanjung Pasir Rt: 18 No : 19 Kelurahan Mamburungan Kecamatan Tarakan Timur Kota Tarakan. Pelaku yang diduga melakukan tindak pidana penganiayaan berinisial AS, Pare-Pare 02 Januari 1995, Laki-Laki, Profesi Sebagai Nelayan, Alamat Tanjung Pasir Rt : 18 Kelurahan Mamburungan Kecamatan Tarakan Timur…

Read More

Poldakaltim.com – Tarakan, Pada Hari Kamis, 09 Maret 2017 Pukul 09.00 Wita, Personil Patroli dan Pengawalan Sat Lantas Polres Tarakan melaksanaan pengaturan arus lalu lintas pada pagi hari di simpul-simpul jalan sesuai yang telah di plot oleh Kasat Lantas Polres Tarakan guna mengantisipasi terjadinya kemacetan arus lalu lintas jalan raya. Kanit Dikyasa Sat Lantas Polres Tarakan terjun langsung kelapangan untuk melaksanakan sosialisasi  dan memberikan edukasi mengenai Traffic Crossing kepada warga masyarakat yang melintas Sosialisasi ini dilaksanakan agar lebih pemahami lebih mendalam terkait Traffic Crossing dan manfaatnya, terutama bagi pengguna jalan umum khususnya para pejalan kaki. Karena keselamatan mahal harganya. Bahkan…

Read More

Poldakaltim.com – KUKAR,Sebanyak 48 murid TK Bhayangkari dengan berseragam lengkap ala polisi mengikuti kegiatan Polisi Sahabat Anak (Polsanak) di Kantor Satuan Lalu Lintas Jalan Diponegoro, Tenggarong, Kukar. Kamis (09/03/2017) pukul 08.00 wita. Kegiatan yang digelar di salah satu fasilitas ruang baca milik Satlantas Polres Kukar, para anak-anak ini di ajak untuk mengenal tentang rambu-rambu lalu lintas.”kita berharap anak-anak ini sejak dini sudah mengenal dan mengetahui tentang tertib berlalu lintas “, jelas Kapolres Kukar AKBP Fadillah Zulkarnaen melalui Kasat Lantas AKP Afrian Satya Permadi.   Ia juga mengatakan “ kegiatan seperti ini akan dilaksakan secara terus menerus baik kesekolah ataupun sekolah…

Read More

Poldakaltim.com – KUKAR, Maraknya aksi kekerasan pada anak dan wanita dibeberapa wilayah di indonesia, untuk mencegah aksi tersebut terjadi diwilayah hukum Polres Kukar anggota patroli sambangi remaja dan anak-anak. Kamis (09/03/2017) pukul 09.00 Wita, Jalan Danau lipan, Kecamatan Tenggarong, Kabupaten Kukar.   “Mengingat aksi kejahatan penculikan sekarang sudah banyak sasaran dari pada pelaku ini adalah anak-anak dan remaja wanita yang dinilai dari segi fisik tidak sekuat dari remaja lelaki, untuk itu patroli kali ini kita menekankan kepada anak-anak dan remaja wanita untuk selalu berhati hindari kontak dengan orang yang tidak dikenal.”sebut Kapolres Kukar AKBP Fadillah Zulkarnaen melalui Kasat Sabhara AKP…

Read More

Poldakaltim.com – KUKAR, Dalam gelaran Operasi Simpatik Mahakam 2017 pihak Kepolisian terkhusus Polres Kutai Kartanegara tidak henti-hentinya menghimbau kepada pengendara untuk selalu mentaati peraturan dan rambu-rambu lalu lintas. Ratusan spanduk yang berisikan himbauan keselamatan berlalu lintas dipasang disetiap jalan oleh 16 Polsek jajaran Polres Kukar, Kamis (09/03/2017) disetiap lokasi yang dianggap rawan serta titik lokasi yang ramai dilalui oleh masyarakat. “Ini bentuk pelayanan kita kepada masyarakat, mengingatkan dan memberikan himbauan merupakan tugas kita selaku pihak Kepolisian agar selalu berhati-hati dan selamat saat berkendara.”jelas Kapolres Kukar AKBP Fadillah Zulkarnaen melalui Paur Subbag Humas Iptu Sabar. Pemasangan spanduk ini dipusatkan pada daerah…

Read More