Poldakaltim.com ,Bontang – Bhabinkamtibmas bisa disebut juga Polisi Desa dimana dituntut untuk bisa memberikan pelayanan, perlindungan dan pengayoman terhadap warga didesa binaan tempat ia bertugas. Bhabinkamtibmas sudah tidak asing lagi bagi warga masyarakat desa binaan. Sosok Polisi yang ramah, suka membantu dan peduli dengan warganya memang sudah sangat dikenal bahkan sangat dihormati oleh warga masyarakat. Menjalin Silaturahmi bersama warga dengan menyambangi rumah warga binaannya merupakan wujud Kedekatan antara Polisi dan masyarakat. Kapolres Bontang Polda Kaltim Akbp Dedi Agustono, Sik menerangkan Pada kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas memberikan bingkisan kepada warga lansia yang kurang mampu. Hal tersebut dilakukan untuk mewujudkan situasi Kamtibmas yang…
Author: humas4 humas4
Poldakaltim.com Bontang – Dalam menjaga hubungan yang harmonis dengan warga masyarakat dan terjalinnya komunikasi, Bhabinkamtibmas dialogis dan kunjungi warga masyarakatnya, Pada hari Selasa tanggal 21 Nopember pukul 20.00 wita Bhabinkamtibmas Polsek Muara Badak Polres Bontang Polda Kaltim Brigpol Khairil melaksanakan kegiatan sambang patroli dialogis Dor To Dor System (DDS) dengan warga masyarakat /warga binaan. Pada kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas menyampaikan kepada warganya agar ikut berperan aktif dalam menjaga keamanan sehingga wilyah Muara Badak tetap kondusif dan menyampaikan pesan pesan kamtibmas, Disamping itu di berikan juga himbauan kamtibmas apa bila mengendarai sepeda motor agar memakai helm standar SNI dan kelengkapan surat surat…
PoldaKaltim.com , Bontang -Guna terciptanya Situasi Keamanan dan Kenyamanan bagi Masyarakat diperlukan tindakan dan langkah-langkah nyata dilapangan. Antara lain Bhabinkamtibmas melaksanakan Sambang, Tatap muka, Silaturahmi, Penyulihan dan Patroli, yang langsung dirasakan oleh masyarakat. Misalnya dengan adanya patroli yang dilakukan setiap waktu oleh seoorang Bhabinkamtibmas, maka masyarakat akan merasakan rasa aman dan nyaman. Kapolres Bontang Polda Kaltim Akbp Dedi Agustono, Sik melalui Kasubbag Humas Iptu Suyono mengatakan langkah-langkah Inovatif sangat perlu dilakukan oleh para Bhabinkamtibmas untuk memberi rasa aman pada masyarakat. Karena dengan sentuhan-sentuhan seorang Bhabinkamtibmas yang merupakan Garda terdepan Polri di Lapangan, diharapkan masyarakat merasa Dilindungi, Diayomi dan Dilayani.(hmsbtg*)
Poldakaltim.com Bontang, Banjir yang melanda sebagian besar Kota Bontang membuat beberapa titik terjadi kemacetan Arus Lalu Lintas. Hal ini mengharuskan Sat Lantas Polres Bontang melakukan rekayasa arus lalu lintas agar tidak banyak kendaraan yang mengalami kerusakan akibat banjir. Termasuk untuk mengurangi kemacetan karena debit air semakin tinggi. Kapolres Bontang, AKBP Dedi Agustono telah memerintahkan Kasat Lantas Polres Bontang AKP Irawan Setyono agar menutup beberapa ruas jalan di Bontang dengan mengalihkan arus lalu lintas, Â Salah satunya di Jalan Ahmad Yani atau Gunung Sari dan Jalan Imam Bonjol. Bagi pengendara yang akan mengarah ke wilayah Tanjung Laut dialihkan melalui jalur Pasar Rawa…
Bontang PoldaKaltim.Com  – Dalam rangka memelihara keamanan ketertiban masyarakat, sesuai dengan tugas Pokoknya sebagai Pelindung, Pengayom dan pelayan masyarakat harus selalu dekat dengan masyarakat sehingga segala informasi akan lebih cepat tercapai. Senin (20/11/2017) Bhabinkamtibmas Polsek Bontang Selatan Polres Bontang polda kaltim Aipda Mulyo Prayitno pagi ini menemui warga binaannya dan memberikan Himbauan kamtibmas tentang Faham Radikal dan gerakan Anti Pancasila.. Kapolres Bontang Polda Kaltim Akbp Dedi Agustono, Sik menerangkan Dalam setiap kesempatan Bhabinkamtibmas memberikan himbuan dan menyampaikan pesan – pesan kamtibmas kepada masyarakat bahwa agar berhati – hati dan juga waspada terhadap kelompok – kelompok radikal dan anarkis. Bhabinkamtibmas mengajak…
Poldakaltim.com Bontang – Bhabinkamtibmas Polsek Bontang Selatan Polres Bontang Polda Kaltim Aipda Mulyo Prayitno bekerja sama dengan anggota BPBD Kota Bontang memberikan bantuan berupa Makanan kepada warga yang terkena bencana banjir di kelurahan Gn elai Kecamatan Bontang Utara. Senin (20-11-2017) jam 22.00 wita. Banjir yang masuk ke perumahan warga ini adalah luapan dari kali/sungai yang tidak menampung debit air yang besar. Banjir ini adalah banjir kiriman dari hulu sungai dan tidak bertahan lama sifatnya hanya sementara. Tidak ada korban dalam banjir tersebut. Dengan adanya banjir tersebut Bhabinkamtibmas langsung koordinasi dengan pemerintah gua untuk memberikan bantuan untuk warga yang tertimpa musibah…
Poldakaltim.Com Bontang – Dalam rangka melaksanakan program Kapolsek setiap hari dua Kepala Keluarga (KK) di kunjungi, yang bertujuan menjalin tali silaturahmi dan kedekatan dengan berbagai lapisan masyarakat juga dalam rangka mengantisipasi gangguan kamtibmas. Bhabinkamtibmas Polsek Muara Badak Polres Bontang Polda Kaltim , pagi ini melaksanakan Sambang dan silaturahmi dengan warga binaannya terutama kaum Ibu, Senin (20/11/2017). Kapolres Bontang Polda Kaltim Akbp Dedi Agustono, Sik meminta agar seluruh anggota Polsek dan Bhabinkamtibmas bisa membina hubungan yang baik dengan seluruh lapisan masyarakat di wilayahnya. Sehingga masyarakat tidak sungkan dan ragu untuk memberikan infomasi maupun mengadu tentang permasalahan kamtibmas maupun permasalahan lainnya yang…
Poldakaltim.com Bontang– Akibat melupanya air Sungai Kota Bontang , 5 Kelurahan yang berada di Kecamatan Bontang Utara dan Bontang Selatan , yakni Kelurahan Kanaan, Gn Telihan, Satimpo, Api Api dan Gn Elai mengalami kebanjiran hingga mencapai 50 Cm, Senin (20/11/17).  Menanggapi hal tersebut, Aparat Kepolisian Polsek Bontang Selatan yang dipimpin Kapolsek Akp Diyah Safitri bersama anggota langsung bersiaga di lokasi untuk membantu evakuasi barang dan anak-anak kecil..mengangkat barang – barang warga masyarakat di kelurahan binaannya yang sedang terkena bencana banjir kiriman dari sugai, inisiatif tinggi dan dedikasi tinggi diberikan oleh Bhabinkamtibmas tersebut.tidak lelah-lelahnya membantu warganya untuk mengevakuasi barang-barang berharga, Bhabin tersebut…
Poldakaltim.Com , Bontang - Hujan deras mengguyur Kota Bontang pada minggu terakhir kemarin ‘melumpuhkan’ hampir seluruh daratan Kota Taman. Ratusan rumah beserta perabotannya di beberapa wilayah kelurahan pun juga ‘tenggelam’ akibat tingginya genangan air. “Genangan air Terparah, terjadi di enam kelurahan di Kota Bontang antara lain Kelurahan Gunung Telihan, Kanaan, Satimpo, Gunung Elai, Api–api, dan Bontang Baruâ€. Beberapa akses jalanan baik di jalan protokol maupun di gang–gang kecil juga terpaksa harus ditutup. Hal ini membuat sebagian besar aktivitas warga Bontang terganggu dan hampir lumpuh. Juga membuat Pihak–pihak terkait pun turun tangan guna membantu proses evakuasi korban banjir. Diantaranya, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD),…
Poldakaltim.com, Balikpapan – Kepolisian Daerah Kalimantan Timur, Polda Kaltim menerima kunjungan Komandan Lo Balikpapan Tentara Diraja Malaysia (TDM), Kapten Daud beserta dua staf Lo Balikpapan di Mapolda Kaltim, Balikpapan, Kalimantan Timur. Jum’at (20/10). Dalam kunjungan ini, Komandan Lo Balikpapan Tentara Diraja Malaysia (TDM), Kapten Daud disambut oleh Wakapolda Kaltim Brigjen Pol Drs. M. Naufal Yahya, M.Sc.Eng, di Ruang Kerja Wakapolda Kaltim di dampingi Kabidkum Kombes Pol Drs. Agus Suryonugroho, S.H., M.Hum. dan Karo Rena Polda Kombes Pol Dra. Evie Suoth. Kegiatan seperti ini sudah menjadi rutinitas yang untuk menjalin tali persahabatan satuan pengamanan wilayah RI – Malaysia, Kegiatan ini bertujuan…