Author: humas1

Poldakaltim.com, Bontang – Polres Bontang terus berkomitmen memberantas peredaran gelap dan penyalahgunaan narkotika di Kota Bontang walaupun di situasi Pandemi Covid-19. Ini dibuktikan adanya pengungkapan kasus peredaran gelap dan penyalahgunaan narkotika tadi malam, Rabu (28/7/2021). Anggota Opsnal Satuan Reserse Narkoba (Sat Reskoba) Polres Bontang berhasil menggerebek sebuah rumah di Jalan Tomat 5 RT 044 Kelurahan Gunung Elai Kecamatan Bontang Utara Kota Bontang dan meringkus tiga orang sekaligus. Mereka adalah HAR Als ANTO (28) dan RAM (28), keduanya merupakan warga Kelurahan Loktuan Kecamatan Bontang Utara Kota Bontang. Satu lagi seorang wanita bernama SUL (21) warga Gang Jati 4 RT 21 Kelurahan…

Read More

Poldakaltim.com, Bontang – Unit Reskrim Polsek Muara Badak – Polres Bontang berhasil melakukan pengungkapan Kasus Pencurian 4 (empat) ikat potongan Kabel Tembaga berdiameter 15 mm milik PT. PHSS (Pertamina Hulu Sanga Sanga) Muara Badak. Peristiwa pencurian itu terjadi di Well 127 PT. Pertamina Hulu Sanga Sanga RT 03 Desa Gas Alam Kec. Muara Badak, Selasa (27 Juli 2021) tengah malam. Pelaku dan barang bukti yang berhasil di amankan adalah 2 (dua) orang yaitu RS (22) dan IH (25) keduanya merupakan warga Muara Badak, dengan barang bukti 4 (empat) ikat Kabel tembaga berdiamater 15 mm. Kapolres Bontang AKBP Hanifa Martunas Siringoringo,…

Read More

Poldakaltim.com, Tanah Grogot – Sat Binmas Polres melalui Bhabinkamtibmas memberi bantuan sembako kepada warga kelurahan Tanah Grogot khususnya warga kurang mampu dan terkena dampak sosial dari penerapan PPKM level 3. Pada hari Kamis (29/7/2021) dilaksanakan kegiatan pendistribusian bantuan sosial dari pemerintah kepada warga masyarakat yang dinilai kurang mampu dan terdampak Pandemi Covid-19 serta penerapan PPKM level 3 di kel Tanah Grogot. Dalam kegiatan tersebut Bhabinkamtibmas, dan Ormas menyampaikan kepada warga penerima bahwa bantuan tersebut merupakan wujud perhatian dari Pemerintah dan diharapkan dapat dimanfaatkan sebaik – baiknya untuk membantu meringankan kebutuhan hidup dimasa Covid 19 saat ini, dan hal tersebut mendapat…

Read More

Poldakaltim.com, KUKAR – Jajaran Polsek Kembang Janggut Kutai Kartanegara, berhasil meringkus dua orang pelaku penyalahgunaan narkotika jenis sabu. Kedua pelaku tersebut diamankan di dua tempat yang berbeda, pada Rabu (28/7/2021). “Tertangkap kedua pelaku ini, berkat adanya informasi dari masyarakat yang resah sering terjadi transaksi narkotika jenis sabu di wilayah Base Camp Sentekan II Estate PT. Rea Kaltim, Desa Long Beleh Haloq, Kecamatan Kembang Janggut Kutai Kartanegara,” ujar Kapolsek Kembang Janggut Iptu Hardiansyah. Berbekal informasi itu, petugas langsung melalukan penyelidikan dan penangkapan terhadap pelaku yang identitasnya sudah dikantongi. Tak menunggu lama, anggota polsek kembang janggut pun berhasil mengamankan seorang pria berinisial…

Read More

Poldakaltim.com, KUKAR – Polres Kutai Kartanegara melalui Bhabinkamtibmas bersama dengan TNI mengecek ketersediaan tabung gas oksigen di RSUD A.M Parikesit dan RSUD Aji Batara Agung Dewa Sakti Samboja, Kamis (29/7/2021). Kapolres Kutai Kartanegara AKBP Arwin Amrih Wientama melalui Kasi Humas AKP I Ketut Kartika mengatakan lantaran kasus Covid-19 yang terus meningkat di Kabupaten Kukar, tentunya juga akan banyak membutuhkan kesiapan tabung gas oksigen yang juga meningkat. “Oksigen harus selalu di standby-kan. jadi sudah siap memberikan ketika ada hal-hal yang tidak diinginkan tetapi sudah tersedia,” ungkapnya. “Alhamdulillah dari kapasitas 580 tabung gas oksigen dan 6.526 Liter berupa liquid oksigen, sudah terpakai…

Read More

Poldakaltim.com, KUKAR – Kapolres Kutai Kartanegata AKBP Arwin Amrih Wientama bersama Dandim 0906/ KKR Letkol Inf. Charles Alling dampingi Bupati Kutai Kartanegara Edi Damansyah dalam kegiatan pemberian santunan kepada putra dan putri alm. Yusni oleh Presiden Republik Indonesia Ir. Joko Widodo melalui media telekomunikasi (Video Call). Kegiatan bantuan tersebut diberikan secara simbolis oleh Bupati Kutai Kartanegara Edi Damansyah dengan didampingi oleh Kapolres Kutai Kartanegara AKBP Arwin Amrih Wientama dan Dandim 0906/KKR Letkol Inf. Charles Alling di rumah nenek yang merawat keempat anak yang ditinggalkan almarhum dan almarhumah, Rabu (28-07-2021). Kemudian juga dilaksanakan telewicara kepada anak kedua dari Almarhum Alihusni dan…

Read More

Poldakaltim.com, KUKAR – Polres Kutai Kartanegara terus menggelar Bhakti Sosial dengan memberi bantuan sembako kepada masyarakat terdampak pandemi Covid-19. Bantuan yang diberikan kepada masyarakat adalah sebagai wujud kepedulian Polri kepada warga yang kurang mampu dan diharapkan dapat membantu meringankan beban warga, Minggu (25/07/2021). Dengan peduli dan berbagi kepada orang lain kita bisa merasakan beban dan keluh kesah orang lain, seperti halnya yang dilakukan oleh Kasat Tahti Iptu Priyantana bersama personel polres kukar. Dengan cara door to door bantuan sembako kepada warga yang kurang mampu, Bantuan Sosial (bansos) yang disalurkan ke warga masyarakat bentuk kepedulian Polri kepada masyarakat yang terdampak dimasa…

Read More

Poldakaltim.com, KUBAR- Sebagai bentuk kepedulian Polri, Polsek Damai bersama anggota koramil dan Pemdes damai sebrang melakukan pembagian sembako kepada warga masyarakat yang tidak mampu di wilayahnya, Rabu 28/07/2021. Bertempat di Kampung damai Seberang Kecamatan Damai Kab. Kubar, pembagian sembako yang dilaksanakan oleh anggota polsek damai bersama anggota koramil dan Pemdes damai Seberang, mengunjungi secara door to door beberapa warga yang tidak mampu untuk segera menerima bantuan berupa sembako. Disamping itu dalam kesempatannya Kanit binmas Aipda iir wiranto juga menyampaikan himbauan agar warga selalu mematuhi protokol kesehatan dengan menerapkan 5M, menjaga pola hidup sehat, membatasi mobilitas dan interaksi diluar rumah serta…

Read More

Poldakaltim.com, KUTIM- Personil Satuan Narkoba Polres Kutai Timur menangkap seorang pengguna sabu di Jalan Poros Bontang Sangatta RT 02 Desa Martadinata Kec. Teluk Pandan Kab. Kutai Timur, Selasa malam (27/7/2021). Tersangka berhasil ditangkap adalah AB (38) warga Kelurahan Loktuan Kecamatan Bontang Utara Kota Bontang. “Tersangka ini kami tangkap saat berada ditepi angkringan Bilqis,” Kata Kaurbin Ops Sat Resnarkoba Polres Kutim IPDA Suyamto Penangakapan terhadap tersangka AB Kata dia, anggota Satresnarkoba melihat seorang pria mencurigakan saat berada di Jalan Poros Bontang Sangatta . “Saat dilakukan penggeledahan polisi temukan sabu dengan berat 0,36 gram di duduki pelaku,” jelasnya. Atas dasar temuan tersebut,…

Read More

Poldakaltim.com, PPU – Untuk mengantisipasi lonjakan pasien terkonfirmasi positif kasus Corona Virus Disease (COVID-19) di Kabupaten Penajam Paser Utara, satu tempat yang menjadi kawasan untuk isolasi terpusat di kabupaten PPU adalah di Wisma PPK kel. nipah-nipah Kec. Penajam AKBP Hendrik Hermawan S.I.K bersama Dandim, Kadinkes dan unsur terkait melaksanakan pengecekan tempat yang bisa digunakan untuk isolasi pasien Covid-19. Di Wisma PKK ini ada 44 kamar sebagai tempat isolasi. Adapun keriteria yang termasuk dalam isolasi di Wisma PKK adalah pasien bergejala ringan yang di rawat di RS dan belum dimungkinkan untuk dipulangkan, kemudian pelaku perjalanan yang positif covid-19, warga yang tidak…

Read More