Poldakaltim.com, KUKAR- Guna mewujudkan situasi Kamtibmas yang kondusif menjelang pelaksanaan Pilkada serentak 2020 di wilayah Kalimantan Timur (Kaltim) khususnya di wilayah Hukum Polres Kukar, Kapolres Kukar AKBP Andrias Susanto Nugroho beserta PJU melaksanakan kegiatan tatap muka dan silaturahmi dengan Tokoh masyarakat Tenggarong Seberang. Senin, (16/03/2020). AKBP Andrias dalam tatap muka tersebut menyampaikan beberapa pesan Kamtibmas dan Himbauan diantaranya menjelang pelaksanaan Pilkada serentak di wilayah Kukar. Selain itu ia mengajak agar masyarakat saling menjaga persatuan dan kesatuan serta kekompakan meskipun berbeda pilihan atau dukungan. “Tetap waspada dengan adanya oknum tertentu yang memanfaatkan moment Pilkada serentak untuk membuat situasi Kabupaten Kukar menjadi…
Author: humas1
Poldakaltim.com, SAMARINDA- Kapolresta Samarinda Kombes Pol.Arif Budiman,S.I.K.M.Si., didampingi Kabag Sumda Kompol Fatich Nurhadi,S.H., M.H., melaksanakan safari sholat Subuh di Masjid Al-Muawannah Jalan Milono Kota Samarinda, Senin (16/03/2020). Seusai menjalankan ibadah sholat Subuh, Kapolresta Samarinda menyampaikan pesan Kamtibmas kepada para jamaah terkait perkembangan situasi saat ini menjelang Pilkada mendatang. “kami selaku Kapolresta Samarinda mengucapkan terima kasih kepada seluruh jamaah yang sudah memberikan kesempatan kepada kami untuk melaksanakan solat subuh berjamaah bersama di masjid Al-Muawannah ini, kita akan selalu mendekatkan diri kepada warga dan jalin hubungan persaudaraan kepada masyarakat”, ucap Kapolresta. Ia pun mengajak seluruh jamaah maupun warga kota Samarinda untuk menjaga lingkungan…
Poldakaltim.com, SAMARINDA- Guna memberikan pengetahuan mengenai tata tertib dalam berlalu lintas kepada para pelajar, Satlantas Polresta Samarinda menggelar Police Goes To School di SMPN 8 Samarinda, Senin (16/03/2020). Dalam kegiatan tersebut, Kasat Lantas Polresta Samarinda Kompol Erick Budi Santoso menyampaikan pada dasarnya pelajar belum cukup memiliki fisik dan mental dalam berkendara. Tetapi kenyataannya masih banyak anak dibawah umur yang masih mengendarai kendaraan bermotor. Untuk itu ia mengimbau dan mengingatkan agar orang tua tidak memberi kendaraan untuk anaknya yang masih di bawah umur. “Kecelakaan lalu lintas bukan hanya menimpa orang dewasa saja,namun anak yang belum cukup umur pun tak jarang menjadi…
Poldakaltim.com, KUTIM- Tim Opsnal Sat Resnarkoba Polres Kutai Timur amankan tersangka peredaran Narkoba di Wilayah Kutai Timur tepat nya di Kec. Sangatta Selatan. Dipimpin Kanit Opsnal, Tim berhasil meringkus 2 orang tersangka 1 (satu) orang laki – laki (FM) dan 1 (satu) orang perempuan (VW) di Jl. Loa Hitam, Senin (16/03/2020). Adapun kejadian berawal dari awal tahun 2020, Unit Opsnal Sat Resnarkoba polres Kutim mendapatkan informasi dari masyarakat bahwa sering terjadi peredaran dan transaksi narkotika jenis sabu di wilayah kecamatan sangatta kemudian unit opsnal SatResnarkoba melakukan penyelidikan dan pada hari Sabtu tanggal 14 Maret 2020 sekira jam 13.30 wita dan…
Poldakaltim.com, BALIKPAPAN- Kapolda Kaltim Irjen Pol. Drs. Muktiono, S.H., M.H., didampingi Wakapolda Kaltim Brigjen Pol. Drs. Eddy Sumitro Tambunan, M.Si., Irwasda Polda Kaltim dan para pejabat utama mengikuti Video Conference (Vicon) terkait pencegahan virus corona yang dipimpin langsung oleh Kapolri Jenderal Polisi Drs. Idham Azis, M.Si., bertempat di Ruang Vicon Mapolda Kaltim, Senin (16/03/2020). Dalam Video Conference tersebut Kapolri menyampaikan beberapa arahan untuk mencegah peredaran virus corona diantaranya melakukan pembersihan mako, masjid dan tempat pelayanan masyarakat umum, koordinasi dengan dinas kesehatan setempat untuk penyemprotan cairan desinfektan, memberikan edukasi antisipasi virus corona dan himbauan agar sering cuci tangan dengan air mengalir,…
Poldakaltim.com, BALIKPAPAN- Untuk menjaga stamina dan kebugaran tubuh, Polda Kalimantan Timur dan jajaran rutin melaksanakan olahraga senam AWS 3 (Andrie Wongso Sehat, Semangat, Senang). Hal ini tampak pada pelaksanaan Apel Pagi yang dipimpin langsung oleh Kapolda Kaltim Irjen Pol. Drs. Muktiono, S.H., M.H., di Halaman Mapolda Kaltim, Senin (16/03/2020). Gerakan senam yang cukup sederhana, dengan menggerakkan tangan tinggi ke atas dengan posisi kaki berjinjit. Kemudian pelan-pelan turunkan tangan dengan menekuk lutut dan tangan diayun ke bawah. Lakukan berulang kurang lebih sebanyak 60 kali. Saat begerak seluruh otot ikut ditarik, sehingga secara otomatis otot menjadi elastis. Senam ini selain untuk mencegah…
Poldakaltim.com, BALIKPAPAN- Mengisi waktu weekendnya, Kapolda Kaltim Irjen Pol. Drs. Muktiono, S.H., M.H., bersama Irwasda Polda Kaltim dan para pejabat utama Polda Kaltim memilih Gowes Bareng dari Kota Balikpapan sampai Tahu Sumedang KM.51 Kab. Kukar, Sabtu (14/03/2020). Kapolda Kaltim Irjen Pol. Muktiono mengatakan kegiatan olahraga melalui bersepeda ini untuk menjalin silahturahmi, kebersamaan, dan juga menjaga stamina serta kebugaran tubuh. Kapolda Kaltim bersama rombongan mengambil titik start di Kediaman Kapolda Kaltim hingga finish di rumah makan Tahu Sumedang KM.51 Kab. Kukar. Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol Ade Yaya Suryana S.I.K., M.H., menambahkan bahwa dengan Gowes seperti ini juga efektif dalam…
Poldakaltim.com, BONTANG -Kapolres Bontang AKBP Boyke Karel Wattimena kembali mengimbau warga Bontang tidak membakar hutan, lahan dan kebun pada musim kemarau ini. Hal ini disampaikan Kapolres Bontang kepada awak media ini melalui sambungan Handphone nya, Kamis (11/3/2020).Hal ini disampaikan karena akhir Februari ini sebaran titik Hotspot diwilayah Bontang cenderung bertambah. Kapolres menghimbau agar warga masyarakat tidak membuka lahan pertanian ataupun perkebunan dengan cara membakar hutan, lahan ataupun semak belukar. Juga tidak membuang puntung rokok sembarangan yang dapat mengakibatkan kebakaran. “Sebab kalau membakar lahan atau hutan maupun kebun secara sengaja pada musim kemarau, itu ada ancaman hukumannya,†tegas AKBP Boyke panggilan…
Poldakaltim.com, BONTANG- Ada yang beda di saat Apel Personil Polres Bontang pagi ini, usai melaksanakan Apel pagi Personil diwajibkan mengikuti Senam AW S3 ( Andrie Wongso Sehat Semangat Senang ), Rabu (11/3/2020). Mulai pagi ini, Personil Polres Bontang dan Polsek jajaran diwajibkan mengikuti Senam AW S3. Senam ini diciptakan oleh penciptanya Adrie Wongso untuk menjaga kesehatan dan kebigaran tubuh. Setiap pagi usai Apel pagi, seluruh peserta Apel pagi baik di Polres dan Di Polsek Jajaran wajib melaksanakan Senam AW S3. Senam yang dipimpin Aipda I. Gede Saptana ini diikuti seluruh peserta Apel pagi tidak terkecuali Wakapolres Bontang Kompol A. Indrawan…
Poldakaltim.com, BALIKPAPAN- Guna membangun soliditas dan harmonisasi dengan para personil, Kapolresta Balikpapan Kombes Pol. Turmudi, S.I.K., didampingi Ketua Bhayangkari Cabang Balikpapan membesuk keluarga personilnya yang sakit di Rumah Sakit Bhayangkara Tk.III Balikpapan, Kamis (12/03/2020). Kombes Pol. Turmudi mengatakan kegiatan ini sebagai bentuk kepedulian, kepekaan social dan rasa empati sehingga hadir ditengah-tengah keluarganya yang sedang sakit dengan memberikan motivasi dan dorongan doa. Selanjutnya ia menambahkan membesuk orang sakit dan mendoakannya merupakan tuntunan agama islam. “dalam agama mengajarkan kita untuk saling peduli terhadap sesama diantaranya dengan menjenguk orang yang sedang sakit. Disisi lain bertujuan untuk memberikan motivasi dan semangat hidup serta kesabaran…