Bontang – Giat Bhabinkamtibmas Kel. Satimpo Kec. Bontang Selatan Kota Bontang Aipda Priya sutanto Pada Hari Selasa Tgl 09 Mei 2017 sekira jam 11. 00 wita bertempat di Rt 21 Satimpo telah melakukan koordinasi dengan warga Rt 21 di Warung Bpk.Agus sambil menggali informasi dan Pesan Kamtibmas tentang Faham Radikkal dan Toleransi Antar Umat Beragama sekaligus Keamanan Lingkungan guna menciptakan wilayah yang Aman.
Dalam kegiatan sambangnya tersebut, Aipda Priya sutanto menghimbau warga agar waspada terhadap tindak pidana 3C ( pencurian dengan pemberatan, pencurian dengan kekerasan, dan pencurian dengan kendaraan bermotor ). selain itu bhabinkamtibmas dalam kujungannya dengan warga menghimbau untuk waspada terhadap banjir, mengingat wilayah pisangan sering terjadi banjir saat musim penghujan.
Kapolsek Boang selatan Akp I Nyoman s membenarkan hal tersebut †kegiatan yang dilakuakn anggotanya merupakan wujud kedekatan polri degan masyarakat guna menjaring informasi dari warganya dan mewujudkan kamtibmas di wilayah Satimpo khususnya dan Kota Bontang pada umumnya †tutup kapolsek.
ditempat terpisah Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol Ade Yaya Suryana menuturkan ” kegiatan ini untuk mendekatkan diri pada masyarakat , sehingga masyarakat merasa aman karena sudah ada polisi di sekelilingnya” tutup Kombes Pol. Ade Yaya Suryana.
Humas Polda kaltim