Site icon TribrataNews Polda Kaltim

Kspkt Regu I Polres PPU Pimpin Kegiatan Serah Terima Penjagaan Dan Piket Fungsi

WhatsApp Image 2017 09 29 at 09.02.29

POLDA KALTIM, Polres PPU – KSPKT Regu I Polres Penajam Paser Utara (PPU) Aiptu Didi Apriyanto pimpin pelaksanaan serah terima penjagaan dan piket fungsi Polres PPU pada hari Jum’at (29/09/2017) bertempat di Gedung SPKT Polres PPU.

Serah terima penjagaan tersebut diikuti oleh seluruh personil penjagaan dan juga piket fungsi diantaranya piket Sat Lantas, Sat Sabhara, Sat Reskrim, Sat Intelkam dan juga Operator Aplikasi Go Resppu.

Kapolres PPU AKBP Teddy Ristiawan mengatakan ini merupakan kegiatan yang rutin dilaksanakan setiap 1×12 jam.

“Serah terima penjagaan tersebut dilaksanakan guna mengetahui kesiapan petugas jaga baru serta mengevaluasi kegiatan yang telah dilaksanakan oleh petugas jaga lama. Kejadian yang terjadi di petugas jaga lama turut disampaikan kepada petugas jaga baru sehingga seluruh Anggota jaga baru mengetahuinya dan kemudian turut mengatensinya. ”, terang Kapolres PPU AKBP Teddy Ristiawan

Usai pelaksaan serah terima, seluruh personil penjagaan dan piket fungsi kemudian melaksanakan tugas sesuai dengan tugas dan tanggung jawabnya masing-masing. (TFR/Humas)

Exit mobile version